REDUPLIKASI (KATA ULANG)

Reduplikasi

1. K U Murni/ seluruhnya(Dwilingga)

Contoh: Meja-meja, satu-satu

2. K U Berimbuhan

Contoh: Kebiru-biruan, mobil-mobilan

3. K U Sebagaian(dwipurwa)

Contoh: Tetangga, lelaki

4. K U Berubah bunyi/ dwilingga salin suara

Contoh: Sayur-mayur, lauk-pauk, sedu-sedan

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar